Membuat Tombol Scroll/Back to Top Melayang pada Blog
Oktober 29, 2011
2 Comments

Tutorial Blogger kali ini yaitu bagaimana cara membuat tombol melayang scroll/Back to Top, sehingga dapat memudahkan pengunjung blog untuk kembali ke header blog secara praktis.
1. Masuk ke Dasbor blogger anda
2. Masuk ke Rancangan kemudian tambahkan elemen
3. Kemudian Copy dan Paste kode dibawah ini pada elemen yang dtambahkan
<a onclick="scrollTo(document.body, 0, 1000);scrollTo(document.documentElement, 0, 1000);" class="you_top" id="you_top" title="Ke atas">^</a>
<style>
.you_top {
width: 10px;
height: 10px;
position: fixed;
background-color: #292929;
border: 1px solid #303030;
cursor: pointer;
bottom: 0;
left: 0;
z-index: 999;
padding: 0 2px 4px 2px;
-webkit-border-radius: 3px 3px 0 0;
-moz-border-radius: 3px 3px 0 0;
border-radius: 3px 3px 0 0;
-webkit-box-shadow: 0 -1px 2px rgba(0, 0, 0, .4);
-moz-box-shadow: 0 -1px 2px rgba(0, 0, 0, .4);
box-shadow: 0 -1px 2px rgba(0, 0, 0, .4);
}
</style>
4. Simpan
------ Selamat Mencoba -------
salam blogger sob
BalasHapusblog sobat udah saya follow di fb,google dan juga link sobat sudah saya pasang di blog..jNG lupa link n follow balik sob.
terima kasih
mas , di rquest tutorial about me mas sekali scroll kaya blog ni..
BalasHapus